Sinopsis

Melacak pengungkapan dialog dalam pewayangan dalam hubungannya dengan perwatakan masyarakat jawa. Buku menjelaskan tentang dialog pewayangan dan perwatakan masyarakat Jawa. Seni pewayangan memiliki dua unsur pokok, tontonan dan tuntunan. Akhir penyajian selalu diakhiri dengan keberhasilan di pihak yang benar. Pola penyajian selalu melalui perjuangan, keuletan, diakhiri keberhasilan. Periodisasinya: pemaparan masalah, upaya mengatasi masalah, mensyukuri keberhasilan. Perwatakan Jawa yang menonjol diungkapkan dalam pewayangan yaitu: tebal rasa keimanan sesuai ajaran pandita, besar rasa tanggungjawab bela negaranya.


Related Sources in Our Collections

----

UGM Research Collections Link

----

Perhatian: Dokumen yang berukuran besar mungkin akan muncul lebih lama.